Yogi W. Utomo
Total 170 Artikel
Artikel Saya
Polda Metro Jaya Tangani Peristiwa di Hotel Kemang, Din Syamsudin Nyatakan Siap Beri Kesaksian
Din Syamsudin menanggapi proses penanganan Polisi atas aksi sekelompok orang tak dikenal yang membubarkan paksa diskusi Forum Tanah Air (FTA) di Hotel Grand Kemang, Jakarta Selatan.
Artikel Lainnya
Isu SARA Berembus di RS Medistra
Diani lewat surat itu menyayangkan jika di zaman sekarang masih terdapat pertanyaan bernada Rasis dalam proses penerimaan karyawan.
DPR Setujui PKPU yang Akomodasi Putusan MK
KPU akan membuka pendaftaran pasangan calon kepala daerah pada 27-29 Agustus 2024. Sedangkan penetapan pasangan calon dilakukan pada 22 September 2024.
Tunda Sidang Pleno, DPR Lemparkan Bola ke KPU
Ketua KPU RI, Mochammad Afifuddin, sendiri telah menyatakan pihaknya ikut putusan MK berkaitan dengan perubahan aturan dalam UU Pilkada.
Muhammadiyah Sulit Pahami Langkah DPR yang Bertentangan dengan Putusan MK
Menurut Sekum PP Muhammadiyah, Abdul Mu’ti, seharusnya DPR menghormati setinggi-tingginya lembaga yudikatif, termasuk MK. Sehingga, DPR tidak semestinya berseberangan, berbeda, apalagi menyalahi keputusan MK.
Sikap DPR dan Pemerintah terhadap Putusan MK Timbulkan Kegentingan
Putusan MK nomor 60/PUU-XXII/2024, menyebutkan, syarat parpol dan gabungan parpol bisa mengusung paslon cagub dan cawagub adalah memperoleh suara sah dari 6,5 % hingga 10 %.
Sejumlah Ekonom Pertanyakan Moral Politik Pemimpin Bangsa di Tengah Momen Kemerdekaan
Diskusi publik bertema “Kemerdekaan dan Moral Politik Pemimpin Bangsa” diadakan secara daring melalui zoom oleh INDEF bekerjasama dengan Universitas Paramadina.
Di HUT ke-79 Republik Indonesia, Haedar Nashir Ajak Seluruh Warga Bangsa Melakukan Refleksi
Pancasila niscaya menjadi praktik hidup berbangsa dan bernegara yang luhur dan utama. Wujudkan dan praktikkan Pancasila dalam kehidupan politik, ekonomi, pendidikan, sosial budaya, dan kebijakan-kebijakan publik secara nyata.