Semua Artikel Menarik di Rubrik Sabili.id (Page 14)
Semua Artikel

Suara Muhammadiyah, Greenfaith Indonesia, MOSAIC, Ajak Masyarakat Sejak Ramadan Tingkatkan Transisi Energi Berkeadilan
Suara Muhammadiyah bersama Greenfaith Indonesia, MOSAIC (Muslims for Shared Action on Climate Impact) Indonesia, 1000Cahaya, dan Majelis Lingkungan Hidup PP Muhammadiyah, melaksanakan diskusi bertajuk “Cahaya Ramadan: Menjalani Ibadah Energi dengan Energi Berkelanjutan”.
Artikel Lainnya
Ribuan Personel Penjajah Idap Gangguan Jiwa Akut
Hingga saat ini terhitung sebanyak 16.000 tentara Penjajah Israel telah terluka dalam genosida yang mereka lakukan di Jalur Gaza sejak 7 Oktober 2023. Yaitu 8.600 tentara mengalami luka fisik dan 7.500 mengalami gangguan psikologis berat.
Anggota Komisi XI DPR RI Anis Byarwati Dorong Kontribusi UMKM Wujudkan Indonesia Negara Maju
Anggota Komisi XI DPR RI, Anis Byarwati, menegaskan, UMKM memiliki kontribusi besar di bidang ekonomi untuk kemajuan bangsa. Sebab, meski pun usahanya kecil, namun jumlah pelaku UMKM banyak. UMKM dan wirausaha juga dapat menyerap tenaga kerja.
Di Purwakarta, STAIPI Jakarta Gelar KKN Berfokus Pemberdayaan Masyarakat dan Implementasi Ilmu
Acara pembukaan dan penerimaan mahasiswa KKN dari STAIPI dilaksanakan di lingkungan Pesantren Persis 36, Plered, Purwakarta, Jawa Barat. Proses KKN akan berlangsung hingga 27 Februari 2025. Diharapkan, kegiatan KKN STAIPI Jakarta ini dapat memberikan kontribusi nyata bagi masyarakat Purwakarta.