Semua Artikel Menarik di Rubrik Opini - Sabili.id (Page 6)
Artikel Terbaru
Pandangan Saya tentang Konsesi Tambang Batubara buat Muhammadiyah
Lewat tulisan opini, Din Syamsuddin meminta pemerintah melakukan aksi keberpihakan (affirmative actions) dengan menciptakan keadilan ekonomi dan tidak hanya memberi konsesi kepada pihak tertentu.
Artikel Lainnya
Angka Heboh di Balik Judi Online
Dakwah Islam perlu mengagendakan persoalan ini secara serius. Perlu keseimbangan antara dakwah perbaikan ibadah dan perbaikan kualitas sosial-ekonomi. Sebab, kesenjangan dalam dakwah juga terlihat nyata.
Merayakan Perceraian
Efek percaraian bisa ke mana-mana. Maka tak mengherankan kalau Iblis memberikan predikat “Setan terbaik” kepada Setan yang mampu mencerai-beraikan hubungan suami-istri.
Nggak Akan Pernah Ada Cerita Menang Judi, Pahami Cara Kerjanya!
Algoritma slot selalu dirancang untuk menguntungkan pihak penyedia layanan judi dalam jangka panjang. Jadi, tak akan pernah ada cerita menang judi!
Berdiri di Atas Demokrasi: Berkah dan Bahayanya
Sering kali pembahasan demokrasi disandingkan dengan syuro. Di dalam Islam, sistem syuro butuh otoritas keilmuan dan pemahaman agama. Pengambil kebijakan hanya orang-orang yang punya integritas.
Memaknai Kembali Demokrasi: Berkah atau Musibah?
Demokrasi menjadi sebuah wacana mendunia yang harus dikaji kembali, mulai dari sisi konsep sampai implementasi real di lapangan.
Korupsi sebagai Implikasi Cinta Dunia yang Berlebih
Islam tak melarang manusia menikmati dunia. Namun, semua harus sesuai batasan agar tidak berlebihan. Korupsi yang merupakan bagian dari cinta berlebih terhadap dunia adalah kezaliman luar biasa.