Semua Artikel Menarik di Rubrik Pernik - Sabili.id (Page 3)
Artikel Terbaru

Anies Baswedan: Kita Butuh Pemimpin Berkompetensi Internasional yang Kuat Pemahaman Skala Kecil
Capres nomor urut 1, Anies Baswedan, hadir dalam Conference on Indonesian Foreign Policy (CIFP). Di dalam konferensi nasional mengenai politik luar negeri di Indonesia itu, Anies menjelaskan tentang pentingnya value (nilai) di kancah internasional. Sebab, value ibarat kompas. Ia akan menuntun kita.
Artikel Lainnya
Yayasan Kafalah Dakwah Indonesia adakan Riyadhoh Mini Soccer Charity For Palestine
Para pemuda dari berbagai entitas yang diinisiasi Yayasan Kafalah Dakwah Indonesia menggalang dana untuk Palestina dalam kegiatan bertajuk #charitymatchforpalesine. Acara tersebut berlangsung di lapangan Wins Arena Jakarta Timur, Ahad, 12 November 2023, pukul 16.00 sampai 18.00 WIB.
Ulama Palestina Kabarkan Kondisi Terkini Masjidil Aqsa
Pendiri Ikatan Ulama Palestina, Syeikh Prof. Dr. Muraweh Mousa Nassar, mengajak umat Islam selesaikan urusan terkait Palestina dan Baitul Maqdis. Sebab, urusan umat Islam juga akan selesai jika urusan Palestina dan Baitul Maqdis selesai. Hal itu ia katakan di Jonggol, 11 November 2023, malam.
Ahmad Syaikhu: “Hari Pahlawan Momentum Pengingat Perjuangan Para Mujahid!”
Presiden PKS (Partai Keadilan Sejahtera), H. Ahmad Syaikhu, dalam wawancara dengan sabili.id antara lain mengatakan, kita perlu memaknai kepahlawanan sebagai hal yang sangat perlu diterapkan dalam hidup sehari-hari. Penerapannya dimulai dari diri sendiri.
MUI Serahkan Bantuan 25 Miliar Rupiah untuk Palestina
“Melalui acara kemarin, Alhamdulillah, penghitungan memang belum selesai, tetapi sejauh ini insya Allah perhitungan cepat sudah ada dua miliar rupiah, dan ini masih terus berdatangan.” kata Bendahara Umum MUI, Misbahul Ulum.
Founder Rumah Sejarah Indonesia: Gerakan Keilmuan Adalah Salah Satu Langkah Pembebasan Palestina
“Baitul Maqdis adalah sejarah yang begitu luar biasa. Maka Zionis, salah satu programnya adalah mendistorsi sejarah,” papar Ustadz Hadi.
Jamaah Masjid Darussalam Bojonggede Serahkan Donasi untuk Gaza
Fachry, perwakilan DKM masjid Darussalam menyampaikan dalam sambutannya bahwa jamaah berperan aktif dalam aksi solidaritas untuk Gaza. Salah satunya adalah lewat pengumpulan dana.
Salsabila Islamic School Peduli Kemanusiaan Rakyat Gaza Palestina
"Anak-anakku, bersyukurlah kita masih leluasa belajar. Jadilah kalian nanti sebagai generasi yang semangat membela Agama Islam. Sebagai rasa syukur, kita wajib membela saudara kita di Gaza Palestina sesuai kemampuan.” papar Salimin Dani.